27 Desember 2008

BUDIDAYA LELE !

Didepan pekarangan dengan ukuran 9 X 7, Umang, Roso merupakan Pemuda pelopor dan bisa menangkap peluang dengan usaha sampingan pembudidayaan Lele, Usaha ini hanya bermodalkan Terpal , Bambu, Lahan pekarangan depan rumah,dan tentunya ketekunan, Dari Pembibitan dengan Sistem Terpal , untuk induk dengan ukuran besar menghasilkan kurang lebih 500 bibit lele, dengan keuntungan perterpal adalah 750 ribu tinggal kalikan berapa dia menetaskan kalau punya 10 terpal , 10 x 750.000,- = Rp 7.500.000/ 3 bulan, sangat luar biasa , Roso mengungkapankan bahwa untuk bisa berhasil dalam budidaya ini adalah " KEULETAN DAN KETLATENAN" untuk masalah pemasaran tidak menjadi kendala karena banyak sekali pendanga, langsung mengambil ke DUSUN SEMONDO, ROSO dan UMANG mempunyai impian untuk MENGEMBALIKAN KEJAYAAN DESA SEMONDO sebagai DESA BADER ( IKAN MAS).

Pak NURUDIN salah satu anggota kelompok tani budidaya lele, bahwa pertama kali belajar pembibitan selalu mengalami kegagalan, Namun dengan mencoba dan mencoba tanpa putus asa , sekarang sudah bisa merasakan dari pembibitan lele. Dengan modal kecil dan resiko kecil .. mereka bisa berkarya .............Silahkan bagi temen - temen ingin belajar teknik budidaya lele bisa langsung ke DUSUN SEMONDO , MONDORETNO , BULU-TEMANGGUNG( tintan73)

PROGRAM AIR BERSIH ....h.h.h.h.h.h.h.h

AIR MINUM , salah satu program Kepala Desa Mondoretno, Air minum bersumber di KALI GONDHANG, dengan jarak kurang lebih 12 km dari dusun Semondo. Dengan Swadaya masyarakat proyek air minum ini menghabiskan dana 100 juta diperoleh dari Swadaya masyarakat dusun semondo, Dengan semangat dan kerja keras proyek air minum sudah terlaksana 75 % . Masyarakat semondo sangat antusias dengan adanya program air bersih, walau tidak ada bantuan dari pemerintah daerah, tapi masyarakat dengan tekat KEBERSAMAAN, apapun terasa berat Namun semua terasa ringan bila di pikul bersama. Air Minum ini akan tersalur ke 150 KK, untuk debit air 60 km/jam dan sudah bisa mencukupi kebutuhan air bersih di Dusun Semondo , dengan Sistem MJS ( Mardi JOSS) jadi kebutuhan air akan merata,Sebenarnya dusun semondo tidak kekurangan akan sarana air bersih

Namun untuk mengurangi dampak lingkungan akibat explorasi air tanah , dan masyarakat semondo mempunyai program penyelamatan lingkungan dengan penanaman lahan yang tidak produktif. Proyek Air Minum ini akan rampung pada bulan Januari 2009 ( tintan73)






26 Desember 2008

TOKOH PEMUDA


Echh ini kan Lek DARJO kan ....salah ini merupakan salah satu tokoh pembaruan di DESA MONDORETNO , namanya Pak HARTO , merupakan salah satu dari sekian tokoh pemuda yang mempunyai keperdulian dalam kemajuan desa Mondoretno, Walau tidak ada Bayar namun dengan niat yang tulus , pak harto dengan sabar dan tanpa pamrih, memberikan tenaga pikiran sikian dulu

KELOMPOK TANI



Desa Monodoretno dengan potensi alam yang melimpah dari sektor pertanian, belum di optimalkan dalam pemanfaatanya dan saat ini telah dibentuk KELOMPOK TANI , baik dalam bidang pertanian dan perternakan, Untuk pertanian dengan adanya Kelompok Tani diharapkan petani bisa saling tukar pengalaman dibidang pertanian dan permasalahan dalam dunia pertanian . misal untuk mendapatkan pupuk yang sulit dll, Untuk Kelompok Perternakan ada beberapa kelompok terbentuk , antara lain kelompok perternakan sapi dan perternakan pembudidayaan Lele, Semua pontensi tersebut telah di jalankan oleh kelompok tani tersebut, dan teryata hasilnya sangat baik sekali dalam meningkatkan ekonomi kerakyatan. Bapak Kepala Desa Mondoretno, sangat mendukung untuk program pengembangan yang berbasis kerakyatan, diharapkan para petani bisa meningkatkan pengetahuan menggunakan tehnolgi tepat guna dan hasil dari sektor tersebu bisa meningkat. Bekerja sama dengan DINAS PERTANIAN KAB. Temanggung, Kelompok tani diberikan penyuluh untuk meningkatkan teknik pembudidayaan perikanan, dan diberikan Bibit Ikan NILA kepada kelompok tersebu,


Desa Mondoretno sangat strategis jika sektor perikanan dan pertanian bisa dikemas menjadi kominditi yang bisa dijual , malah bisa saja menjadi desa WISATA

Mungkin ini hanya mimpi namun , semua berasal dari mimpi dan saya yakin jika partisipasi masyarakat semua mimpi bisa terwujud ( tintan73)

14 Desember 2008

Kegiatan Desa Mondoretno


Bpk Subagiyono Selaku Lurah Desa Mondoretno , sedang mengikuti Pejelasan Sistem Informasi dan Administrasi Kependudukan ( SIAK ) , di Kecamatan Bulu yang dilakukan oleh Dinas KEPENDUDUKAN DAN CATATAN SIPIL KAB. TEMANGGUNG, Sistem SIAK ini telah di jalakan kurang lebih 1 tahun dengan menghabiskan aggaran 1,5 Miyard, Dengan Sistem SIAK ONLINE diharapkan layanan kepada masyarakat dapat dengan cepat , Namun dalam layanan ini masih banyak di temukan kendala , baik dari kesiapan SDM atau masalah Teknis , Namun dari Dinas terkait, terus mengupayakan peningkatan SDM yang ada, baik Operator dan Tenaga pendukung lainya . Masyarakat diharapkan memeberikan partisipasinya dalam kelancaran pogram SIAK tersebut. Bpk Subagiyono memberikan Arahan kepada masyarakat Mondoretno bagaimana Cara Membuat KTP, KK, Atau akte kelahiran . Adapapun Program Desa Mondoretno saat ini sedang melakukan pembehan baik di pindah Infrastrur pendukung untuk pertania, atara lain : pembuatan Jalan Traktor dan penanaman bibik Kolonjono diharapkan 4 bulan kedepan Desa Mondoretno sudah memiliki lahan Rumput yang memadahi untuk Mendukung Sektor Perternakan , Desa Mondoretno sedang mengalakan Pengemukan SAPI dan Kambing dan usaha lainya adalah pembibitan Lele. ROSO salah satu pemuda pelopor sudah berhasil melakukan uci coba pembudidayaan Lele , dan hanya bermodal sedikit namun untuk hasil luar biasa , yang terpenting adalah ketekunan " Kata ROSO" dan sekarang untuk sentra tersebut baru di upayakan sistem yang permanen ( TTN 08)

Desaku


Desaku Merupakan hampir 99% mata pencarian bertani,namun ada juga yang berdagang , buruh dll , Desa Mondoretno berjarak kurang lebih 5 km dari Pusat Kabupaten Temanggung , di Ketinggian 875m dari permukaan laut, Komoditi adalah dari hasil pertanian, Peternakan , Kadang Nama SEMONDO atau Mondoretno di bilang NDESO atau KATROK namun jangan salah ya ...disana walau NDESO pemanfaatan tehnologi INternet sudah bisa di nikmati, pemudanya sudah pada melek dalam dunia IT, itu tidak terlepas dari Tanggan dingin salah satu pemuda pelopor yang sudah berpengalaman memberikan kontribusi Dia adalah Bpk HAP , pemuda desa yang tidak tahu apa -apa diberikan pelatihan secara langsung dan bertahap baik dalam JARINGAN WIRELES atau teknolgi yang lainya. Pemanfaatan internet juga diberikan untuk mencari informasi baik dunia pendidikan dan dunia pertanian ..........SUKSES DESAKU MAJU dan MAKMUR